Manfaat dan Keuntungan Blogspot atau Blogger
Jadi, kali ini saya akan memberi pengetahuan tentang " 10 Keuntungan dan Manfaat Blogspot atau Blogger." Silahkan membaca!
- Berbagi Pengalaman
Lewat Blog biasanya kita akan menceritakan pengalaman kita. Pengalaman tersebut biasanya ditulis dengan tujuan teman atau sahabat atau mungkin pengikutnya mengetahui hal tersebut, dan ingin pengalaman tersebut tidak pernah ia lupakan. Pengalamannya bisa jadi hal yang seru atau mungkin mengerikan.
2.Lebih Mengerti Cara Menulis Yang Tepat
Blog pastinya kita tulis atau ketik sendiri. Setelah beberapa lama atau kalian menulis blog mungkin kalian akan mengomentari tulisan kalian sendiri atau punya orang lain dalam penulisannya atau mungkin struktur dan juga bahasanya. Setelah itu kalian akan mengerti bagaimana cara menulis yang tepat itu seperti apa.
3.Menambah Wawasan Tentang Pengetahuan
Pastinya saat kita akan menulis suatu blog kita harus mengetahui topik pembicaraan atau pemikiran dalam blog tersebut.Nah, kita seharusnya tau persis seperti yang kita pikirkan. Dari topik tersebut kita perlu mencari tau topik yang akan dibicarakan dalam blog kita, dan dari situlah penambahan pengetahuan kita.
4.Berbagi Ilmu Ke Orang Lain
Kadang atau malah kebanyakan kita akan memberikan tips lewat blog. Tips tersebut dapat menambah ilmu seseorang yang telah membaca blog itu. Tips yang akan diberikan ke orang lain saya sarankan untuk membuatnya menjadi lebih menarik lagi pada saat penyampaiannya.
5.Menumbuhkan Minat Kita Untuk Membaca Buku
Hampir sama dengan manfaat yang nomor 2. Blog awalnya datang dari suatu sumber. Sumber yang paling utama adalah buku. Buku selalu memberikan atau menambah wawasan kita.
6.Bersosialisasi Lewat Blog
7.Mencari Teman
Manfaat yang satu ini ada hubungannya dengan manfaat nomor 6. Lewat blog kita dapat mencari teman dengan cara saling berkomentar atau berpendapat antara blog kita dengan blog orang tersebut, alias saling bersosialisasi atau mungkin berkenalan satu sama lain dengan baik, dan pastikan tidak ada hal yang mencurigakan dari orang itu.
8.Belajar Dari Kesalahan
Pada awal mulai nge-blog kita pastinya menulis dengan semaksimal mungkin agar mendapatkan hal- hal yang sangat besar, tetapi itu sulit. Lalu, setelah kita menulis beberapa blog kita tau bahwa dulu saat pertama kali nge-blog ternyata ada beberapa keselahan yang menjadi malas dibaca seseorang, sehingga kita memperbaiki hal itu dan juga melakukannya dalam dunia nyata juga.
9.Memulai Kedisipilinan Dari Blog
Disipilin itu bisa juga dimulai dari blog.Kenapa? Karena, misalnya jika kita sudah menjadi blogger kita pastinya akan lebih sering atau lebih rajin untuk meng-upload blog terbaru kita. Kebanyakan pada atur jadwal kapan akan meng-upload blog terbaru. Dari situ kita bisa disiplin dari memulai suatu apa yang sudah kita mulai, tapi jangan lupa di dunia nyata juga dispilin.
10.Lebih up to-date
Selain wartawan, kita sebagai blogger seharusnya sebagai menjadi orang yang paling up to date terhadap perkembangan berita. Karena dalam blogger kita pastinya selalu ingin mencari tahu berita terbaru untuk menjadi bahan posting atau topik dalam blog kita. Untuk itu blogger selalu harus tau info terbaru dan berita terbaru yang ada di dunia saat ini sehingga menjadikan kita sebagai seseorang yang selalu up-to-date.
Disipilin itu bisa juga dimulai dari blog.Kenapa? Karena, misalnya jika kita sudah menjadi blogger kita pastinya akan lebih sering atau lebih rajin untuk meng-upload blog terbaru kita. Kebanyakan pada atur jadwal kapan akan meng-upload blog terbaru. Dari situ kita bisa disiplin dari memulai suatu apa yang sudah kita mulai, tapi jangan lupa di dunia nyata juga dispilin.
10.Lebih up to-date
Selain wartawan, kita sebagai blogger seharusnya sebagai menjadi orang yang paling up to date terhadap perkembangan berita. Karena dalam blogger kita pastinya selalu ingin mencari tahu berita terbaru untuk menjadi bahan posting atau topik dalam blog kita. Untuk itu blogger selalu harus tau info terbaru dan berita terbaru yang ada di dunia saat ini sehingga menjadikan kita sebagai seseorang yang selalu up-to-date.
Terima Kasih.
"Ingat! Kehidupan nyata jauh lebih berharga daripada dunia maya, maka jangan sampai kamu melupakannya"
Dunia Maya
VS
Dunia Nyata
VS
Dunia Nyata
Tidak ada komentar:
Posting Komentar